Bagaimana Cara Agar Alpukat Bisa Berbuah Cepat

Bagaimana Cara Agar Alpukat Bisa Berbuah Cepat.

Alpukat bisa berbuah bila telah melewati fase vegetatif. Tandanya adalah ukuran pohon yang besar dan cukup umur. 

Gara-Gara Sudah yang Banyak yang Menanam, Harga Alpukat Ambruk



Umumnya alpukat dari biji berbuah di usia 4 sanpai 5 tahun. Namun ada cara-cara yang bisa memperpendek masa vegetatif dengan cara top working, cangkok, okukasi, atau sambung pucuk. 

Cara-cara di atas sudah umum digunakan. Kali ini kita akan mencoba teknik lain yaitu dengan cara membeli bibit yang berusia 2 tahun. 

Dengan demikian anda hanya cukup menanti serengah tahun atau satu tahun lagi alpukat anda berbuah. 

Maka dalam tulisan ini sebenarnya saya tidak sedang membahas teknik cangkok atau okulasi tapi saya lebih mengarahkan agar anda menerapkan efisiensi dalam bertani dan berbisnis. 

Ada yang lebih murah sebenarnya. Anda bisa mencoba dengan menanm langsung bibit yang abda buat sendiri lantas anda simpan di sebuah lahan khusus pembesaran bibit. Setelah berusia 2 tahun baru anda dongkel dan dipindahkan ke lahan. 
LihatTutupKomentar